Jalur Undangan USU akan terima 1439 Orang

Jalur Undangan USU akan terima 1439 Orang

Passing Grade SNMPTN 2011 : UNIVERSITAS SUMATERA UTARA (USU) Medan akan menerima sebanyak 1439 orang calon mahasiswa baru untuk tahun 2011 melalui jalur undangan ( tanpa test ).

Berikut daftar lengkap Program Studi yang Ditawarkan untuk SNMPTN Jalur Undangan 2011 untuk UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 
 
* berarti tidak boleh buta warna
No.

Program Studi
Daya Tampung
1.

Agribisnis
30
2.

Agroekoteknologi
40
3.

Akuntansi
85
4.

Antropologi Sosial
29
5.

Arsitektur
28
6.

Biologi
15
7.

Ekonomi Pembangunan
85
8.

Etno Musikologi
10
9.

Farmasi*
40
10.

Fisika
30
11.

Ilmu Administrasi Negara
25
12.

Ilmu Administrasi Niaga/Bisnis
35
13.

Ilmu Dan Teknologi Pangan
20
14.

Ilmu Hukum
50
15.

Ilmu Keperawatan
25
16.

Ilmu Kesehatan Masyarakat
80
17.

Ilmu Kesejahteraan Sosial
30
18.

Ilmu Komputer
35
19.

Ilmu Komunikasi
30
20.

Ilmu Perpustakaan
15
21.

Ilmu Politik
25
22.

Ilmu Sejarah
15
23.

Kehutanan
30
24.

Keteknikan Pertanian
21
25.

Kimia *
23
26.

Manajemen
85
27.

Manajemen Sumber Daya Perairan
25
28.

Matematika
35
29.

Pendidikan Dokter *
50
30.

Pendidikan Dokter Gigi *
40
31.

Peternakan
20
32.

Psikologi
30
33.

Sastra Arab
9
34.

Sastra Cina
10
35.

Sastra Daerah Untuk Sastra Batak
11
36.

Sastra Daerah Untuk Sastra Melayu
11
37.

Sastra Indonesia
15
38.

Sastra Inggris
20
39.

Sastra Jepang
18
40.

Sosiologi
25
41.

Teknik Elektro *
25
42.

Teknik Industri
35
43.

Teknik Kimia *
32
44.

Teknik Mesin
35
45.

Teknik Sipil
32
46.

Teknologi Informasi
25


Salam dari Penting Bagi Calon Orang Penting
Baca Artikel Menarik Lainnya:Artikel - artikel Pasti Penting
Pencarian Google